[Share] Mengembalikan Grub Bootloader
#1
Sebelumnya saya minta maaf jika sudah ada Thread yg seperti ini.

[Image: 18part.png]

Pada saat kita menggunakan dual boot sistem operasi, misal linux dan windows, maka saat kita hidupkan akan keluar sebuah grub bootloader yang menampilkan pilihan sistem operasi kita. Tapi jika suatu ketika kita mengistal ulang sistem operasi Windows yang ada dalam PC / laptop kita, maka setelah selesai instal, grub tersebut akan hilang. Lalu bagaimana cara mengembalikan nya?

1. Siapkan Linux Live CD / FD (misal menggunakan CD Backtrack 5)
2. Setelah masuk ke Live CD / FD kita buka Terminal lalu ketikan :
- sudo fdisk -l
Lihat partisi Linux nya (misal punya saya adalah /dev/sda5)
- sudo mount -t ext4 /dev/sda5 /mnt/
- sudo mount -t proc proc /mnt/proc/
- sudo mount -t sysfs sys /mnt/sys/
- sudo mount -o bind /dev/ /mnt/dev/
- sudo chroot /mnt/ /bin/bash
3. Sekarang kita akan mengembalikan GRUB ke MBR, perintahnya:
- grub-install /dev/sda
4. sekarang kita akan mengembalikan ke dalam partisi Linuxnya (dalam hal ini lokasi partisi Linux laptop saya berada di /dev/sda7), perintahnya:
- grub-install /dev/sda5
Jika muncul tulisan Warn / Warning gitu silahkan tambah --force jadi ketik perintah "grub-install /dev/sda5 --force
5. Restart & Selesai :-bd


Ane dapet tutorial dari : http://achazon7.blogspot.com/2013/05/car...ilang.html

#2
nice share om

#3
good share om Smile
semangat \m/

#4
keren bro, skalian tanya kalau cara screenshot pas di grup it gimana ya bro?? Big Grin

#5
ane pernah nyoba cara ini dan Gagal...... Sad
akhirnya pake Boot-Repair, lebih simple bro.... Big Grin






Users browsing this thread: 1 Guest(s)